Dewan Mahasiswa Fakultas Dakwah dan Komunikasi UINAM Gelar Seminar Kepemimpinan Nasional

    Dewan Mahasiswa Fakultas Dakwah dan Komunikasi UINAM Gelar Seminar Kepemimpinan Nasional

    MAKASSAR - Dewan Mahasiswa (DEMA) Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Alauddin Makassar menggelar seminar kepemimpinan nasional yang bertemakan "Transformasi Kepemimpinan Dalam Menopang Pembangunan Berkelanjutan Di Era 5.0", yang digelar di Auditorium UIN Alauddin Makassar, pada Senin (23/10/2023).

    Salah satu narsum yang dihadirkan pada seminar kepemimpinan nasional ini adalah Dekan Fakultas Dakwah dan Komunikasi Prof. Dr. Abd. Rasyid Masri, M. Pd, . M. Si, . MM. 

    Dengan adanya seminar tersebut diharapkan mampu membuka pemikiran mahasiswa agar lebih memahami bagaimana menjadi seorang pemimpin yang transpormatif. 

    Dekan fakultas dakwah dan komunikasi Prof. Dr. Abd. Rasyid Masri, M. Pd, . M. Si, . MM. mengatakan bahwa dalam kepemimpinan yang transpormatif kita harus menjaga kepercayaan karena pemimpin yang transpormatif bukan hanya dibentuk melalui pengalaman, namun sejatinya dilahirkan untuk memimpin.

    "Dalam kepemimpinan yang transformatif itu kita harus menjaga kepercayaan karena kepercayaan itu mahal. Pemimpin transformatif bukan hanya dibentuk melalui pengalaman, namun sejatinya dilahirkan untuk memimpin", pungkasnya. 

    (Rahmi)

    makassar sulsel
    Ahkam

    Ahkam

    Artikel Sebelumnya

    Maulid Akbar di Kecamatan Balusu, Suardi...

    Artikel Berikutnya

    Di Barru, Relawan Ganjar Mahfud Siap Berjuang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Upacara 17-an, Dandim 1712/Sarmi Minta Prajurit Dukung Program Pemerintah
    Hendri Kampai: Belajar dari Korea Selatan, Tidak Ada yang Kebal Hukum, Termasuk Presiden atau Mantan Presiden
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacar 17an, Diiikuti Seluruh Prajurit
    Irjen TNI Tegaskan Komitmen Satgas TNI Berantas Judi Online, Narkoba, Penyulundupan dan Korupsi
    KRI Sultan Iskandar Muda-367 Tiba Di Beirut Lebanon

    Ikuti Kami