BARRU - Angin Puting Beliung menerjang Dusun Putianging, Desa Lasitae, Kecamatan Tanete Rilau, Kabupaten Barru, Provinsi Sulawesi Selatan, pada Selasa sore (26/10/2021), sekira pukul 16.15 Wita.
Dalam peristiwa tersebut, sedikitnya 14 rumah dan rumah keramba milik warga Pulau Puteanging rusak parah.
"14 rumah hunian dan rumah kerambah milik warga kami rusak ringan dan parah akibat terjangan Puting Beliung didusun tersebut", kata Kades Lasitae, Kartini pada Rabu (27/10/2021).
Berikut data dari korban bencana Puting Beliung di Dusun Puteanging :
1. Sitti Ara (67) jumlah anggota keluarga 1 orang (Parah).
2. ABD Salam (62) jumlah anggota keluarga 7 orang (Parah).
3. Dahrah (53) jumlah keluarga 1 (Parah).
4. ABD Wahab (41) jumlah keluarga 4 (Parah).
5. Amir (39) jumlah keluarga 4 ( Sedang).
6. Saddi. S (70) jumlah keluarga 2 (Sedang).
7. Rais (61) jumlah keluarga 3 (Ringan).
8. Sangka (57) jumlah keluarga 4 ( Ringan).
9. Jemmaing (68) jumlah keluarga 2 (Ringan).
10. Hasna (52) jumlah keluarga 4.
11. Diong (53) jumlah keluarga 3 ( Ringan).
12. Muh.Sinar (49) jumlah keluarga 4 (Ringan).
13. Bahtiar (56) jumlah keluarga 5 (Ringan ).
14. Borahima (69) 7umlah keluarga 3 (Ringan).
Rumah keramba 2 yaitu milik:
1.Bahtiar (47).
2. Samsu (61)
(Red)