Kapolres Barru Pimpin Langsung Pengamanan Natal 2024

    Kapolres Barru Pimpin Langsung Pengamanan Natal 2024

     

     

    Barru – Kepala Kepolisian Resor Barru AKBP Dodik Susianto, S.I.K memimpin langsung pengamanan Ibadah Natal yang beralngsung di sejumlah gereja di Kabupaten Barru, Rabu (25/12/2024). Kapolres memastikan seluruh rangkaian ibadah Natal berjalan aman, nyaman, dan kondusif.

     

    Polres Barru menerjunkan sedikitnya 120 personel untuk mengamankan puncak Ibadah Natal yang dilaksanakan di Gereja Toraja, Kibaid, Katolik Stasi Barru, dan Gereja Pantekosta.

     

    Selain melakukan pengamanan di empat gereja, Polres Barru melalui Operasi Lilin 2024 juga mendirikan pos pengamanan dan pos pelayanan yang disiapkan bagi masyarakat yang melaksanakan mudik natal dan tahun baru.

     

    Saat mengunjungi Gereja Toraja, Kapolres menyampaikan bahwa perayaan natal tahun ini berlangsung kondusif.

     

    "Secara umum pelaksanaan ibadah Natal tahun ini di empat gereja yang ada di Kabupaten Barru berjalan aman dan kondusif , " ujar Kapolres.

    Muhammad Rizal

    Muhammad Rizal

    Artikel Sebelumnya

    Kapolda Sulsel dan Forkopimda Pantau Situasi...

    Artikel Berikutnya

    Polres Barru Berikan Layanan Kesehatan Gratis...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Pemimpin Indonesia Harus Ubah Kekayaan Alam Jadi Kesejahteraan Rakyat
    Hadiri Perayaan Natal Nasional, Presiden Prabowo Sampaikan Terima Kasih ke Kapolri dan Panglima TNI 
    Hendri Kampai: Indonesia Bisa Maju Asal Pemimpinnya Berhenti Menipu
    Hidayat Kampai: Enam Setengah Tahun untuk Tiga Ratus Triliun, Negeri Komedi Hukum
    Komisi III DPR RI Sebut Polri Institusi Paling Responsif Tindak Lanjuti Aduan Masyarakat

    Ikuti Kami